TitikNOL - Sempat berpacaran, hubungan Salshabilla Adriani dan Aldi CJR kini hanya sebatas sahabat. Salshabilla merasa ada hal dalam diri Aldi yang membuatnya nyaman.
"Dia orangnya seru, asik. Dia sekarang juga lebih dewasa dan udah kayak abang buat aku," tutur Salshabilla Adriani saat ditemui usai acara peluncuran Vivo V5 di Hotel Ritz Carlton, Sudirman, Jakarta Selatan, Rabu (23/11).
Menurut Salshabilla Adriani, Aldi kini lebih banyak mengingatkan dirinya jika tanpa sengaja melakukan kesalahan. Alhasil banyak dampak positif yang didapatnya dari Aldi.
"Aldi tuh bener-bener baik sih, kalau aku lakuin salah dia bener-bener marahin aku kalau aku lakuin hal fatal," tuturnya.
Sumber: www.tabloidbintang.com
Miris 30 Tahun Dolbon, Ini Pesan Ibu Negara Iriana untuk Penerima Jamban
Proses Pemakaman Muhammad Ali Menyentuh Berbagai Kalangan
Sebut Tatu-Pandji Cengeng, Eks Bupati Serang: Kampanye Negatif Itu Boleh
Ungguli Vietnam dan Malaysia, Timnas Esports PUBG Indonesia Sabet Mendali Emas di SEA Games
UEFA Diminta Neymar untuk Mencoret Barcelona dari Champions League
Prediksi Penyisihan Grup B SEA Games 2017: Vietnam vs Indonesia